Hai sobat ilmukom32, ketemu lagi, disiang hari yang cerah ini saya akan membagi tips tentang Cara Mudah Burning Film ke DVD, siapa yang tidak kenal terhadap Film?, sobat pasti ingin menyalakan film kesayangan sobat dimanapun, dan DVD lah pengganti FlashDisk atau Harddisk sebagai media penyimpanan untuk sebuah film, dan sobat ingin memainkan Film sobat didalam DVD tetapi hanya bisa dimainkan didalam komputer / laptop, dan itupun nggak punya komputer/laptop , nah kali ini saya akan berbagi tips agar Film yang sobat download di komputer bisa dimainkan di DVD player agan yang jadul
ini dia softwarenya
dan ini dia syarat-syaratnya dulu sobat:
1. Pastinya download DVD Flicknya terlebih dahulu
DISINI
2. Pastikan DVD yang sobat pake baru beli dan belum diapa-apain, sama sekali belum pernah diisi, tidak lecet, tidak retak, kecepatan minimal 8x (PENTING!!)
3. Pastikan DVD bebas dari debu
4. Pastikan Spesifikasi komputer/laptop/notebook sobat memadai
**SYSTEM REQUIREMENT**
Pentium 4 2.0 GHz
1 GB of RAM
1 GB free of Harddisk
LAN/boandboard connection
Windows XP (sp3), Vista, 7, 8, 8.1
Direct X 9.0c or Higher
128 MB of grapich card(VGA)
Caranya:
1. Install DVD Flicknya, installnya gak usah dipandu udah bisa kan?
2. Buka DVD Flicknya
3. Pada blank project itu, klik project setting
nah pada Project Setting, Tilte : Isikan dengan nama Film ato Video yang mau sobat burn (yang lainnya abaikan saja)
4. Pada tab Video pilih Target Format : PAL (yang lain abaikan saja)
5. Pada tab Burning ikuti semua yang ada di gambar
6. Klik Accept
7. kembali ke bagian awal , Klik Add Title... untuk memasukkan Film yang sobat inginkan
8. Pilih
9. Klik open
10. Maka tampilan akan menjadi seperti ini
11. Pilih Menu Setting pada bagian atas untuk tampilan Auto Play saat DVD dimasukkan ke DVD player
12. Contoh saya memilih Orange LED
13. Klik Accept
14. Setelah yakin sobat boleh memulai Burningnya dengan menekan tombol Create DVD
15. Akan muncul sebuah Pop Up , klik saja OK
16. proses burning akan berjalan lama sesuai Size Videonya tadi
17. Pastikan tidak ada yang diutak-atik DVD ROMnya di komputer
18. Dan saya sarankan untuk mematikan aktivitas/aplikasi berat yang berjalan agar tidak keluar Pop Up windows yang bertiliskan "Not Responding , Has Stopped Working , dan hal lain yang bisa menghentikan proses burning
19. Disini kesabaran sobat semua diuji, karena lamanya proses Burning adalah Lama Video(jam,menit) dikalikan 2
20. Jangan merubah setingan disamping kanan yang bertiliskan "Process priority" dan "When done..."
21. Merubah setingan "Process Priority" saat burning berjalan akan mengakibatkan Film yang diputar tidak bagus atau istilahnya macet-macet jadi biarkan "Process Priority" nya di list "Below normal"
22. Tunggu dengan kesabaran
23. Setelah selesai, biasanya DVD akan keluar sendiri
24. Sekarang coba sobat nyalain di DVD player, Laptop, Komputer, Mini Compo, VCD Player, Home Theatre dengan format audio Dolby Digital
25. Enjoy for Watching :-)